Pawarta Adicara!

JARINGACARA sebagai media publikasi memiliki keinginan turut memberi warna dalam mengabarkan segala agenda acara seni budaya, pariwisata, warta, cuaca, juga menebarkan canda-tawa.
Perihal kontak kerjasama publikasi pun media partner, sila simak “Syarat dan Ketentuan“.

HIGHLIGHT

Pawarta Adhicara pada Sub-Modul Seni Rupa

Pameran Memorabiliart #1 Kustiyah Edhi Sunarso

Memorabiliart #1 Menjadi Pameran Seni yang Didedikasikan untuk Mendiang Istri…

Diwartakan Utroq Trieha | 2 September 2022 (9:57 pm) | (2,416 Visitors)

Ketika mendengar nama Edhi Sunarso bisa jadi memori kita akan langsung menuju ke beberapa karya seni patung yang terpajang dan menjadi ikon di beberapa kota. Sebut saja Monumen Selamat Datang di Bundaran Hotel Indonesia, atau... 

Explanatory ARTJOG 2022 2

Explanatory yang Merupakan Program Terkini ARTJOG Hadirkan 6 Seniman untuk…

Diwartakan Official Adm | 1 September 2022 (11:00 pm) | (2,412 Visitors)

Bukan ARTJOG namanya kalau tak ada terobosan-terobosan baru yang ia presentasikan ke dalam beragam bentuk seni, terutama hal-hal yang terkait dengan seni rupa. Karenanya, ARTJOG MMXXII: Arts-in-Common Expanding Awareness di tahun 2022 inipun menghadirkan sub-program... 

Pameran Pulunggana Pulungsari Laksmi Sitaresmi

Pulunggana Pulungsari Menjadi Judul Pameran Tunggal Perupa Laksmi Sitaresmi yang…

Diwartakan Official Adm | 28 Agustus 2022 (11:42 pm) | (2,276 Visitors)

Perupa perempuan bernama Laksmi Sitaresmi kembali melakukan pameran yang bertempat di 101 hotel Yogyakarta, yaitu dengan mempresentasikan sebanyak delapan karya dan kemudian pameran tersebut diberi tajuk “Pulunggana Pulungsari”. Presentasi karya oleh Laksmi Sitaresmi dalam pameran... 

Weekly Performance JNB dan Bawayang di ARTJOG 2022 2

Komunitas Inklusi Ba(wa)yang dan Jogja Noise Bombing Presentasikan Musik Noise…

Diwartakan Utroq Trieha | 21 Agustus 2022 (11:59 pm) | (2,724 Visitors)

Pendhapa Ajiyasa yang merupakan salah satu bagian sebagai ruang dari aktivitas ARTJOG MMXXII tahun 2022 pada hari Jumat malam 19 Agustus 2022 mempertontonkan hal berbeda dari biasanya, ialah sebuah keriuhan namun dilakukan oleh sosok-sosok yang biasa... 

LAV Gallery

Pembukaan Galeri Baru Bernama LAV Gallery Jogjakarta Diiringi dengan Program…

Diwartakan Official Adm | 23 Juli 2022 (8:42 am) | (2,310 Visitors)

Menjadi kota yang melahirkan banyak seniman dan sekaligus sebagai tempat yang hingga saat ini tetap selalu diramaikan oleh geliat kreatifitas para pekerja seni, Jogja tentu saja menawarkan banyak ruang  kreatif yang bisa dikatakan tak pernah... 

The Everyday Band usung Tema Aslinya Kami di ARTJOG 2022

Aslinya Kami Menjadi Tajuk The Everyday Band dalam Mementaskan Tujuh…

Diwartakan Utroq Trieha | 21 Juli 2022 (12:37 am) | (2,748 Visitors)

Sambil berjalan-jalan di beberapa sudut Jogjakarta, secara refleks kadang kita bersenandung menyanyikan beberapa lirik lagu. “Ramai kaki lima, Menjajakan sajian khas berselera…” Atau ketika hendak meninggalkannya, bisa jadi sebagian dari kita akan mendendangkan sebaris lagu... 

Pameran Silang Saling: Titian dan Undakan Asana Bina Seni Biennale Jogja 2022

Pameran Asana Bina Seni Biennale Jogja 2022 ‘Silang Saling: Titian…

Diwartakan Utroq Trieha | 20 Juli 2022 (6:17 pm) | (3,480 Visitors)

Sebagaimana Biennale sebagai kata berbahasa Perancis yang berarti dua, maka Biennale Jogja menjadi event seni rupa yang digelar rutin dua tahun sekali. Akan tetapi, dalam pelaksanaannya, demi tetap mengakomodasi sekaligus mendukung kerja kreatif di Jogjakarta,... 

Pameran Jigsaw Falling Into Place di Achieve Art Space 3

Dua Tahun Selepas Launching Galeri Online creasimu.com, Anglilasandyakala Pramodawardhani Luncurkan…

Diwartakan Utroq Trieha | 16 Juli 2022 (11:23 pm) | (2,916 Visitors)

Jogja bisa saja dikatakan menjadi kota dengan ragam seniman yang selalu silih berganti kehadirannya. Selain terbentuk regenerasi dari masa ke masa, di tempat ini pula para pegiat dan pecinta seni seolah mendapatkan surga, pasalnya selalu... 

Pembukaan ARTJOG MMXXII 2022

Di Seremonial Pembukaan ARTJOG MMXXII: Arts in Common, Dolorosa Sinaga…

Diwartakan Utroq Trieha | 8 Juli 2022 (11:16 am) | (3,906 Visitors)

Sebagai sebuah perayaan seni kontemporer terbesar di Indonesia, bahkan bisa jadi di Asia Tenggara, di tahun 2022 ini ARTJOG kembali hadir selama kurang-lebih 2 bulan lamanya, yaitu dimulai pada tanggal 7 Juli dan akan berakhir... 

Jun Kitazawa Gelar Pameran Fragile Gift

Seniman Asal Jepang Jun Kitazawa Gelar Pameran Seni Berjudul Fragile…

Diwartakan Utroq Trieha | 6 Juli 2022 (11:08 pm) | (2,156 Visitors)

‘Fragile Gift’ merupakan judul pameran yang diinisiasi oleh Jun Kitazawa ini, sosok seniman asal Jepang yang sudah beberapa kali mengadakan pameran sekaligus riset di Indonesia, yaitu di Jakarta dan Yogyakarta. Pameran Fragile Gift oleh Jun...