Pawarta Adicara!

JARINGACARA sebagai media publikasi memiliki keinginan turut memberi warna dalam mengabarkan segala agenda acara seni budaya, pariwisata, warta, cuaca, juga menebarkan canda-tawa.
Perihal kontak kerjasama publikasi pun media partner, sila simak “Syarat dan Ketentuan“.

HIGHLIGHT

Pawarta Adhicara pada Sub-Modul Press Release

Deep Purple n Godbless

Perihal Histori Musikalisasi Dualisme Deep Purple dan Godbless

Diwartakan Official Adm | 14 Januari 2023 (2:11 pm) | (1,604 Visitors)

Kisah pertemuan Deep Purple dan God Bless merupakan takdir yang ditunggu sejak awal. Dimulai sebagai kumpulan idola dan penggemar, mereka telah berkembang menjadi dua band rock yang telah bertahan dalam ujian waktu, melewati perubahan zaman,... 

Kurator ARTJOG 2023

Di Sosialisasi ARTJOG 2023 Bertema ‘Motif: Lamaran’ Siap Melamar Seniman

Diwartakan Utroq Trieha | 11 Januari 2023 (8:41 pm) | (3,370 Visitors)

Sebagai sebuha helatan besar yang hingga saat ini skalanya bukan saja regional ataupun nasional, namun bahkan juga internasional, ARTJOG 2023 jauh-jauh hari sudah mengagendakan perhelatannya, yatu bakal dilangsungkan mulai tanggal 30 Juni – 27 Agustus... 

Vocalist Manager n Drummer FSTVLST

Band Jogja ‘FSTVLST’ Gelar Konser Dara Setara Sebagai Pentas Kecil…

Diwartakan Haiki Murakabi | 11 Januari 2023 (7:10 pm) | (1,618 Visitors)

Sebagai sebuah upaya  dalam menyuarakan ‘kesetaraan’ yang diusung sejak awal berdiri tahun 2011 silam, grup band asal Jogja bernama FSTVLT menyebut para pendengar-pemirsa-pemerhatinya dengan nama Festivalist. Sebuah istilah yang sejatinya dalam pengucapannya adalah sama dan... 

Namaste Tour 2023 Bottlesmoker

Lakukan Namaste Tour 2023, Bottlesmoker Tour Keliling India, Nepal dan…

Diwartakan Official Adm | 9 Januari 2023 (7:14 am) | (1,278 Visitors)

Bottlesmoker adalah proyek duo/group electronic music yang dijalankan oleh Anggung Suherman (Angkuy) & Ryan Adzani (Nobie), yang keduanya merupakan music producer, film score composer, lecturer & sound designer. Bottlesmoker dalam kreasinya acap berfokus pada eksplorasi... 

Peluncuran Buku 10 Tahun Biennale Jogja Khatulistiwa

Peluncuran Buku 10 Tahun Biennale Jogja Khatulistiwa: Praktik Geopolitik dan…

Diwartakan Official Adm | 6 Januari 2023 (5:30 pm) | (2,809 Visitors)

Buku 10 Tahun Biennale Jogja Khatulistiwa: Praktik Geopolitik dan Dekolonisasi merupakan buku keempat yang diterbitkan oleh Biennale Jogja selama satu tahun 2022 dan akan diluncurkan secara perdana di awal tahun 2023. Peluncuran buku 10 tahun... 

Hasil Tanam Padi Apung UMY

Sistem Tanam Padi Apung Dikenalkan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dan Dikembangkan…

Diwartakan Utroq Trieha | 4 Januari 2023 (3:38 pm) | (3,619 Visitors)

Pada hari Rabu 4 Januar 2023 telah dilaksanakan panen demplot uji coba padi apung yang berlokasi di Green House Fakultas  Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Terkait dengan demplot uji coba padi apung di UMY dijelaskan bahwa... 

GAHBM

Band GAHBM Alias ‘Girl and Her Bad Mood’ Persembahkan EP…

Diwartakan Official Adm | 27 Desember 2022 (9:45 pm) | (1,292 Visitors)

Band dream pop/indie pop Girl and Her Bad Mood yang dikenal pula dengan akronim GAHBM menutup tahun 2022 dengan sebuah persembahan manis yakni sebuah EP berisikan 5 lagu berjudul “Bluest Year I’ve Been”. Setelah GAHBM... 

jumpa media Pekan Budaya Difabel 2022

Pekan Budaya Difabel 2022 Hadir Peduli Pada Kawan-Kawan Difabel di…

Diwartakan Utroq Trieha | 27 Desember 2022 (4:16 am) | (1,742 Visitors)

Sejak tahun 2016 telah diselenggarakan Jambore Difabel yang erat kaitannya dengan partisipasi difabel sebagai bagian dari program yang secara penuh didukung Kundha Kabudayan (Dinas Kebudayaan) Provinsi Daerah Istimewa. Yogyakarta. Seiring berjalannya waktu, tiga tahun kemudian,... 

Prambanan Jazz 2023

Inilah Harga Tiket Prambanan Jazz 2023 Bertema ‘The Magical Experience’…

Diwartakan Haiki Murakabi | 25 Desember 2022 (10:58 pm) | (1,784 Visitors)

Prambanan Jazz Festival sebagai helatan rutin tahunan pada tahun 2023 kali ini mengusung tema ‘The Magical Experience’ dan diagendakan gelarannya selama 6 hari dalam waktu dua minggu di bulan Juli 2023. Perihal penjualan tiket Prambanan... 

Prambanan Jazz 2023

Prambanan Jazz 2023 Bertema The Magical Experience Dimaksudkan Sebagai Pengalaman…

Diwartakan Haiki Murakabi | 23 Desember 2022 (10:35 pm) | (1,846 Visitors)

Prambanan Jazz Festival sebagai helatan rutin tahunan selalu membawa tema yang berbeda, dan di tahun 2023 kali ini Prambanan Jazz Festival mengusung tema ataupun konsep ‘The Magical Experience’. Konsep ‘The Magical Experience‘ dalam Prambanan Jazz...