Pawarta Adicara!

JARINGACARA sebagai media publikasi memiliki keinginan turut memberi warna dalam mengabarkan segala agenda acara seni budaya, pariwisata, warta, cuaca, juga menebarkan canda-tawa.
Perihal kontak kerjasama publikasi pun media partner, sila simak “Syarat dan Ketentuan“.

HIGHLIGHT

Pawarta Adhicara pada Sub-Modul Press Release

Tiket Film Humba Dreams

Film Humba Dreams dan Karya Instalasi Humba Dreams (un)Exposed

Diwartakan Utroq Trieha | 27 Juli 2019 (10:33 pm) | (5,444 Visitors)

Film Humba Dreams sebagai karya terbarunya Riri Riza bulan Juni 2019 mendapat sambutan meriah ketika disajikan dalam acara World Premiere di Shanghai International Film Festival. Selanjutnya di bulan Juli 2019, film yang dibintangi J.S. Khairen –yang... 

Festival Video Mapping SUMONAR

Video Mapping Sumonar Memberi Pengalaman Estetika Baru Dalam Menikmati Karya…

Diwartakan Utroq Trieha | 26 Juli 2019 (11:53 pm) | (5,100 Visitors)

Sebelum membahas tentang festival video mapping SUMONAR yang baru saja mulai digelar di Yogyakarta, ada yang perlu diketahui yaitu perihal video mapping secara umum; adalah bahwa dalam beberapa tahun terakhir kenyataannya masyarakat kita di Indonesia... 

Pameran Karel Dudesek

Pameran Karel Dudesek di Studio Kalahan Yogyakarta

Diwartakan Rika Purwaka | 25 Juli 2019 (11:52 am) | (4,478 Visitors)

Pameran Karel Dudesek | Keberadaan objek visual dalam lingkungan sehari-hari kita memperlihatkan keberaneka ragaman kehidupan, teknologi, media, moda produksi maupun kebudayaan di sekitar kita. Tidak terkecuali objek visual yang diinvasi oleh ideologi tertentu, baik secara... 

Program ARTJOG MMXIX

Inilah Beberapa Program ARTJOG MMXIX Sebagai Festival Seni Rupa Kontemporer

Diwartakan Utroq Trieha | 24 Juli 2019 (7:54 am) | (4,799 Visitors)

ARTJOG MMXIX tahun 2019 menjadi helatan pameran seni rupa yang sedikit mengubah haluannya. Pasalnya, pameran seni rupa yang selama 11 tahun gelarannya merupakan sebuah hajatan berbentuk “fair” ini, maka di tahun 2019 ia akan berganti... 

Sumonar Menjadi Festival Video Mapping Pertama di Indonesia

Sumonar Menjadi Festival Video Mapping Pertama di Indonesia

Diwartakan Haiki Murakabi | 23 Juli 2019 (12:28 am) | (4,803 Visitors)

Digelar di area Titik 0 KM Yogyakarta mulai tanggal 26 Juli dan akan berakhir pada tanggal 5 Agustus 2019 Sumonar Menjadi Festival Video Mapping Pertama di Indonesia. Video mapping sebagai salah satu bentuk karya seni pada... 

Penutupan FKY 2019

Menikmati Malam Penutupan FKY 2019 dengan Srundeng dan Guyonwaton

Diwartakan Haiki Murakabi | 22 Juli 2019 (3:25 am) | (4,580 Visitors)

Penutupan FKY 2019 dilakukan di seputar area Desa Panggungharjo Bantul pada hari Minggu 21 Juli 2019, setelah helatan Festival Kebudayaan Yogyakarta itu digelar selama 18 hari. Seremonial penutupan berlangsung secara sederhana dimulai sekira pukul 19:30... 

FKY2019 menjadi wahana dalam merayakan interaksi beragam seni-budaya

Lintasan FKY2019 Menjadi Wahana Merayakan Interaksi Seni-Budaya

Diwartakan Official Adm | 20 Juli 2019 (11:50 am) | (5,258 Visitors)

Lintasan FKY2019 menjadi wahana merayakan interaksi seni-budaya di Yogyakarta, karenanya dalam program lintasan FKY 2019 tersebut disuguhkan persilangan interaksi-interaksi beberapa seniman Yogyakarta yang tidak mengenal batas genre. Mengingat Yogyakarta sebagai kota budaya, maka satu program... 

Letto Micara Hidup Resapi Gamelan dan Bermain Jamuran

Band Letto Micara Hidup Resapi Gamelan dan Bermain Jamuran

Diwartakan Utroq Trieha | 19 Juli 2019 (10:48 am) | (5,218 Visitors)

“Band Letto Micara Hidup Resapi Gamelan dan Bermain Jamuran” bisa jadi merupakan judul yang bisa disuguhkan, alih-alih “Letto Gelar Konser Musik” ataupun “Letto Berorasi Budaya”. Judul tersebut dilatari dari sajian dari band Letto yang mengisi... 

Ajakan untuk melintasi “Djembatan Gondolaju”

Ajakan untuk Melintasi “Djembatan Gondolaju” dalam Teater FKY 2019

Diwartakan Haiki Murakabi | 18 Juli 2019 (8:14 am) | (4,918 Visitors)

Ajakan untuk melintasi “Djembatan Gondolaju” dalam Teater FKY 2019 menjadi persembahan yang bertempat di Pendhapa Art Space –Ringroad Selatan, Sewon, Bantul, Yogyakarta pada hari Selasa 17 Juli 2019. Ya, dalam program teater di Festival Kebudayaan... 

FKY 2019 Menampilkan Karya Seniman Lintas Disiplin di Museum Diponegoro

Panggih FKY2019 Menampilkan Karya Seniman Lintas Disiplin di Museum Diponegoro

Diwartakan Haiki Murakabi | 16 Juli 2019 (6:59 pm) | (5,158 Visitors)

Pada program Panggih FKY2019 menampilkan karya seniman lintas disiplin di Museum Diponegoro Yogyakarta, yang tepatnya berada di Kecamatan Tegalrejo, kota Jogja bagian barat. Artinya, yang tersuguhkan pada har Senin malam, 15 Juli 2019 di program...