Pawarta Adicara!

JARINGACARA sebagai media publikasi memiliki keinginan turut memberi warna dalam mengabarkan segala agenda acara seni budaya, pariwisata, warta, cuaca, juga menebarkan canda-tawa.
Perihal kontak kerjasama publikasi pun media partner, sila simak “Syarat dan Ketentuan“.

HIGHLIGHT

Pawarta Adhicara pada Sub-Modul Press Release

Senandika Tanpa Khotbah

Dunianudia feat Lintang Larasati Launching Single Senandika Tanpa Khotbah

Diwartakan Haiki Murakabi | 19 Juni 2019 (1:23 am) | (4,459 Visitors)

Dunianudia merupakan project solo musik dari Nudia Muntaza yang berasal dari Yogyakarta dan sempat merilis single pada tahun 2017 serta EP (album mini) pada tahun 2018. “Lakukan sesuatu” sebagaimana kata Mark Manson dalam bukunya “The Subtle... 

Kelompok Kesenian Jathilan Kudho Asmoro Hadir di Pre-event FKY 2019

Diwartakan Haiki Murakabi | 15 Juni 2019 (11:18 pm) | (4,722 Visitors)

Dalam menyambut Festival Kebudayaan Yogyakarta (FKY2019) “Mulanira Malyabhara”, helatan pre-event pertama telah digelar pada tanggal 1 Juni. Selanjutnya disusul pre-event kedua yang digelar pada hari Sabtu tanggal 15 Juni 2019 dengan mengambil tempat di Gerbang... 

Festival Kebudayaan Yogyakarta: Mulanira-Malyabharal

Festival Kesenian Yogyakarta 2019 Resmi Berganti Nama Menjadi Festival Kebudayaan…

Diwartakan Haiki Murakabi | 31 Mei 2019 (5:42 pm) | (7,851 Visitors)

Festival Kebudayaan Yogyakarta mulai tahun 2019 ini resmi menggantikan Festival Kesenian Yogyakarta yang telah berjalan selama 30 tahun (diakhiri dengan helatan FKY ke-30 tahun 2018 lalu). Bergantinya nama festival tahunan yang menjadi kebanggaan warga Yogyakarta ini... 

Indonesian Scooter Festival

Indonesian Scooter Festival ke-3 Siap Digelar 21-22 September 2019

Diwartakan Utroq Trieha | 16 Mei 2019 (6:21 pm) | (3,630 Visitors)

Indonesian Scooter Festival atau disingkat juga dengan istilah ISF adalah helatan otomotif rutin tahunan yang pertama kali diselenggarakan tahun 2017. Dalam penyelenggaraan perdananya, helatan Indonesian Scooter Festival yang bermarkas di Yogyakarta ini berhasil menghadirkan kesan... 

Doremi & You

Proses Film Drama Anak Remaja “Doremi & You” di Yogyakarta

Diwartakan Haiki Murakabi | 4 April 2019 (11:13 pm) | (7,195 Visitors)

SETELAH sukses bekerjasama dengan Purbanegara Films dalam Film Ziarah (2017), rumah produksi GoodWork kini kembali menggandeng BW Purbanegara sebagai sutradara dalam produksi film drama anak remaja “Doremi & You”. Film yang diproduseri oleh Lexy Mere,... 

Indonesia Nyoblos Becik Nitik Negara Ketata

Becik Nitik Negara Ketata 100% Indonesia Nyoblos Segera Digelar di…

Diwartakan Official Adm | 12 Maret 2019 (9:56 pm) | (3,983 Visitors)

We The Youth berkolaborasi dengan Komunitas Gayam 16 akan menggelar 100% Indonesia Nyoblos di Stadion Mandala Krida Yogyakarta, pada 22 Maret 2019. 100% Indonesia Nyoblos ingin mengajak generasi muda Indonesia dan Yogyakarta khususnya untuk menggunakan... 

Boot Camp Wirausaha Muda 2019, Citi Indonesia dan UNESCO

Boot Camp Wirausaha Muda 2019, Citi Indonesia dan UNESCO

Diwartakan Utroq Trieha | 31 Januari 2019 (10:14 pm) | (5,004 Visitors)

Di kota Yogyakarta pada tanggal 30 – 31 Januari 2019 — UNESCO Office, Jakarta bersama dengan Citi Indonesia (Citibank) memberikan pendampingan kepada wirausaha muda melalui program Creative Youth at Indonesian Heritage Sites. Program yang didanai... 

Siaran Pers Nusasonic

Nusasonic Crossing Aural Geographies

Diwartakan Desi Puspitasari | 13 Oktober 2018 (10:23 pm) | (3,705 Visitors)

Siaran Pers Nusasonic menjadi penanda telah digelarnya helatan proyek multitahun yang menyelami keberagaman budaya bunyi dan musik eksperimental. Helatan itu telah dimulai pada tangal 2 dan berakhir hingga 13 Oktober 2018 ini. Lab Artistik Nusasonic... 

Jogja International Batik Biennale (JIBB)

Keberlanjutan Jogja International Batik Biennale Didukung Presiden WCC

Diwartakan Utroq Trieha | 4 Oktober 2018 (11:47 pm) | (4,702 Visitors)

Jogja International Batik Biennale (JIBB) tahun 2018 dibuka secara resmi Presiden Republik Indonesia yang dalam hal ini diwakili Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Bapak Muhadjir Effendy. Pagelaran Kraton Yogyakarta menjadi tempat dilangsungkannya pembukaan JIBB tahun 2018... 

Gelaran Havin Fun Tour X Fun As Tour

Gelaran Havin Fun Tour X Fun As Tour

Diwartakan Rika Purwaka | 27 Agustus 2018 (9:32 pm) | (3,868 Visitors)

Havin Fun Tour X Fun As Tour agendanya digelar di Bali, yaitu dimulai pada tanggal 27 dan akan berakhir hingga tanggal 31  Agustus 2018. Ya, tiga band asal Yogyakarta; Havinhell, Rokester, dan Roket, dan juga...